Cara Memblokir Akun Snack Video – Beberapa media sosial media mempunyai sistem untuk membatasi pengguna untuk menggunakan aplikasi tersebut. Seperti untuk menjaga privasi, membatasi interaksi dan izin akses ke akun.
Begitu juga pada Snack Video yang mempunyai fitur Blokir dan Laporkan agar bisa membatasi pengguna dengan akun anda. Namun bagaimana jika anda ingin blokir akun Snack Video orang lain?
Cara blok akun Snack Video bisa dilakukan menggunakan dua cara. Dimana setiap cara tersebut bisa dimanfaatkan untuk memblokir pengguna sebagai pengikut maupun bukan pengikut akun anda.
Nah pada ulasan kali ini admin Im3buzz akan sajikan informasi dan cara-cara yang bisa dicoba untuk memblokir pengguna di Snack Video. Silahkan simak ulasan cara blokir akun Snack Video berikut ini.
Cara Memblokir Akun Snack Video
Cara memblokir akun bisa diawali dengan membuka halaman profil orang lain. Kemudian dilanjutkan dengan memblokir pada akun tersebut melalui menu Lainnya.
Cara blokir akun Snack Video orang lain adalah sebagai berikut :
1. Blokir Akun Sementara
Cara pertama untuk memblokir akun yaitu menggunakan fitur blokir. Cara ini bisa digunakan untuk memblokir akun tersebut secara langsung dengan akun anda. Sehingga nantinya akun tersebut tidak bisa mengirim pesan dan video tidak muncul lagi di beranda anda.
Cara blok akun Snack Video agar video tidak muncul dan tidak bisa kirim pesan adalah sebagai berikut :
- Cari dan Buka Profil Target
Langkah pertama silahkan buka aplikasi Snack Video, lalu cari dan buka profil Snack Video orang lain yang akan anda blokir. Anda bisa memblokir akun pengikut maupun buka pengikut. - Masuk ke Menu Lainnya
Langkah kedua silahkan menuju menu Lainnya di profil Snack Video dengan cara ketuk ikon Titik Tiga di bagian kanan atas. - Pilih Blokir
Langkah ketiga yaitu melakukan proses memblokir akun dengan cara tap Blokir. - Konfirmasi Memblokir Akun
Selanjutnya silahkan konfirmasi kan memblokir profil Snack Video tersebut dengan cara ketuk OK. - Selesai Memblokir Sementara Akun
Nah sekarang anda sudah berhasil mencoba cara memblokir akun tersebut secara sementara. Sehingga akun tersebut sementara tidak bisa kirim pesan dan video tidak muncul dari beranda anda.
Selain bisa memblokir akun secara sementara, di Snack Video juga bisa dicoba untuk memblokir akun secara permanen. Silahkan simak cara melaporkan akun Snack Video berikut ini.
2. Blokir Akun Permanen
Cara kedua untuk memblokir akun yaitu menggunakan fitur Laporkan. Cara ini bisa digunakan untuk melaporkan akun Snack Video orang lain agar diblokir permanen oleh Snack Video. Sehingga anda bisa memblokir akun yang melanggar kebijakan atau ketentuan.
Cara banned akun Snack Video adalah sebagai berikut :
- Cari dan Buka Akun Orang Lain
Langkah pertama silahkan jalankan Snack Video, kemudian cari dan buka akun Snack Video orang lain yang akan anda blokir. Anda bisa memblokir permanen akun pengikut maupun buka pengikut. - Buka Menu Lainnya di Snack Video
Langkah kedua yaitu masuk menu Lainnya di akun Snack Video tersebut dengan cara tap ikon Titik Tiga di bagian kanan atas. - Pilih Laporkan
Langkah ketiga yaitu proses melaporkan akun Snack Video agar di banned secara otomatis dengan cara tap Laporkan. - Pilih Alasan Memblokir Akun
Selanjutnya anda akan diminta untuk memilih salah satu alasan sesuai dengan pelanggaran yang dilakukan oleh akun tersebut. - Kirimkan Laporan
Kemudian lanjutkan dengan mengirim laporan memblokir akun dengan cara tap Laporkan. - Selesai Memblokir Permanen Akun
Nah sekarang anda sudah berhasil mencoba cara melaporkan akun Snack Video orang lain agar di banned otomatis oleh pihak Snack Video.
Berbicara mengenai akun Snack Video, buat anda yang ingin mengetahui cara menghapus akun, admin Im3buzz sudah pernah mencoba CARA MENGHAPUS AKUN SNACK VIDEO.
FAQ
Bisa.
Tidak bisa mengirim pesan, video tidak muncul di beranda dan tidak bisa masuk ke akun jika di banned permanen oleh pihak Snack Video.
Kesimpulan
Menarik kesimpulan ulasan di atas, bahwa cara memblokir akun Snack Video bisa dilakukan secara sementara dan permanen. Dimana memblokir akun bisa dicoba untuk membatasi pengguna lain agar tidak bisa mengirim pesan dan menghilangkan video dari akun tersebut dari beranda anda.
Sekian ulasan kali ini yang berhasil admin Im3buzz rangkum mengenai cara blok akun di Snack Video. Terima kasih telah berkunjung ke im3buzz.id dan semoga cara memblokir akun pada penjelasan di atas bisa menambah informasi buat anda semuanya.